x
MELAYANI DENGAN HATI DAN CINTA
Beranda / Artikel / Informasi seputar kesehatan Diabetes Melitus (DM)
img

Informasi seputar kesehatan Diabetes Melitus (DM)

Halo Sobat Cimacan!

Diabetes melitus (DM) adalah penyakit atau gangguan metabolisme kronis dengan banyak penyebab yang ditandai dengan tingginya kadar gula darah serta gangguan metabolisme karbohidrat, lipid, dan protein akibat insufisiensi fungsi insulin.

Oleh karena itu, MinCan akan menjelaskan secara jelas mengenai penyakit ini, tanda atau gejala apa saja yang perlu diketahui, apa saja penyebabnya, dan bagaimana cara mencegah penyakit ini.

Yuk, simak ulasannya sampai selesai. MinCan hadir untuk memberikan informasi seputar kesehatan. ☺️

#cianjur
#cianjurmanjur
#cianjurpulih
#cianjurbangkit
#RSUDCimacan
#diabetes

@h.hermansuherman
@dinkeskabcianjur
@dinkesjabar
@mest69.rsudcimacan
@diskominfocianjur
@cianjurtoday
@disbudpar.cianjur
@dishub_cianjur
@disnakertranscianjur
@disarpus_cianjur
@disdukcapilcianjur
@pemkabcjr
@setda_cianjur